6 SEBAB BERUNTUNGNYA PEREMPUAN MEMPUNYAI RAHIM
1. Dia bekerja dengan Allah, Jadi "Kilang "( Pabrik ) Manusia....Tiap" bulan dia di beri Cuti bergaji penuh, 7 hingga 15 hari dari sebulan dia tidak wajib sholat tetap Allah anggap di waktu sholat terbaik darinya..
2. Cuti bersalin jadi sehingga 60 hari Cuti ini bukan Cuti suka hati tapi, Cuti yang Allah berikan sebab dia bekerja dengan Allah..
Orang lelaki tidak cuti dari sholat, Sholat wajib baginya dari baligh hingga ajal menjemputnya..
3.Satu lagi berita gembira untuk wanita sepanjang dia mengandung Allah, senantiasa mengampunkan dosa-dosanya.....Lahirnya bayi seluruh dosanya Habis..
Inilah Nikmat Allah yg di berikan kepada wanita....Jadi gak perlu takut untuk melahirkan
Mari kita taat kepada Allah.....Seandainya wanita melahirkan itu meninggal sewaktu melahirkan....Itu tercatat atau dianggap mati syahid....Allah izinkan terus masuk syurga..
4.Untuk peringatan kepada semua wanita yang bersuami.....Seluruh kebaikkan suaminya, Semuanya istri dapat pahala tetapi dosa" suami istri tidak ikut menanggungnya..
5.Di akhirat nanti seorang wanita Shalehah akan terkejut dengan pahala Extra..Yang banyak diterimanya di atas kebaikkan suaminya yang tidak ia sadarinya...Bila dia lihat suaminya tengah berjalan dititian, sirat, Dia tidak mau masuk syurga tanpa suaminya jadi dia pun memberi pahalanya kepada suaminya..
Untuk sama-sama masuk syurga, Di dunia kalau suami dalam kesusahan istri boleh bantu tambah lagi di akhirat....
Kalau seorang istri asyik merungut selalu muncung terhadap suami dia tidak akan dapat pahala Extra ini..
6.Mana kala suami mempunyai tugas" Berat di dalam dan di luar rumah segala dosa-dosa anak istrinya yang tak di didik dia akan tanggung di tambah lagi dengan dosa" yang lain....
Di nasehatkan kepada semua wanita supaya faham akan Syari'at Allah agar tidak durhaka kepada Allah dan semua lelaki faham hati nurani seorang wanita atau istri agar tidak durhaka kepada Allah..
Beruntung jadi wanita
Apabila jadi wanita yg shalehah yang taat..
Bila belum menikah taat kepada kedua orang tuanya..
Bila sudah menikah taat kepada suami dan sang pencipta.....Subhanallah...
Jadi Wanita sungguh mulia..
Semoga bermanfaat..
